Prosedur dan pemeriksaan diawal persalinan
Dalam beberapa hari ini saya mewawancarai beberapa ibu tentang pengalaman mereka ketika pertama kali memasuki proses persalinan dalam hidup mereka. Ada yang menyatakan takut, ngeri dan tidak mengerti apa saja yang terjadi dan dilakukan terhadap tubuh dan bayinya. Dan ada pula yang terkaget-kaget dangan semua prosedur yang di berikan yang mana belum pernah terbayangkan sebelumnya…