Alangkah indahnya jika semua bayi-bayi yang dilahirkan disambut dengan penuh kelembutan dan cinta
Alangkah indahnya jika semua bayi-bayi yang dilahirkan disambut dengan penuh kelembutan dan cinta Â
Alangkah indahnya jika semua bayi-bayi yang dilahirkan disambut dengan penuh kelembutan dan cinta Â
Impian saya adalah setiap ibu mengalami pengalaman yang positif saat melahirkan bayi yang di kandungnya Â
Perut semakin besar, pinggang dan punggung semakin sering terasa tidak nyaman, tulang kemaluan dan selakangan udah sering “nyut-nyutan”, Tanggal dan Hari perkiraan Lahir sudah terlampui atau sudah lewat, BBM dan Hp (SMS), FB dan Twitter semua isinya menanyakan “Kapan lahir?” atau “Kok Lama Amat? Kok belum lahir-lahir?”, tiap kali jalan kaki di pagi hari…
Ketakutan hanya bisa di atasi dengan IMAN.Ingat melahirkan itu Nyaman, karena Tuhan sudah mendesain tubuh wanita sedemikian rupa untuk melahirkan normal alami. Â
Kok Judulnya Seperti Novel saja? Ya benar! Apa arti Senjata makan Tuan? Dalam kamus bahasa indonesia, arti dari peribahasa ini adalah sesuatu yg direncanakan untuk mencelakakan orang lain, tetapi berbalik mengenai diri sendiri. Sebenarnya peribahasa ini tidak terlalu pas untuk menceritakan apa yang akan saya tuliskan di artikel ini, namun antara pas atau tidak, mari…
Setiap kali saya ditanyai oleh para ibu, tentang dimana tempat melahirkan paling enak dan nyaman saya selalu menjawab DIRUMAH SENDIRI! Ya, Sayapun melahirkan anaksaya Gabriele Nadina Elloianza 11 tahun yang lalu di rumah sendiri. Yang saya rasakan adalah nyaman, tenang, privat. Yah benar…dan itu yang dibutuhkan seorang mamalia saat melahirkan, ingat Anda dan saya adalah…
Banyak sekali perubahan yang terjadi dalam tubuh ketika Anda sedang hamil. Mulai dari hormonal hingga perubahan bentuk tubuh serta beban tubuh. Nah Prenatal yoga sanga membantu Anda tetap fit, fokus, bahagia dan santai, dan membantu Anda mempersiapkan persalinan menjadi lebih lancer dan nyaman? Prenatal yoga membuat ibu dan bayi sehat! Prenatal yoga dirancang untuk keselamatan…
Sungsang?! Haduh..antara cemas, bingung, takut kenapa-kenapa, takut jangan-jangan…. Nah sebenarnya apa sih Penyebab atau faktor yang mempengaruhi dan memicu bayi sungsang? antara lain adalah: kehamilan kembar, dimana ruangan rahim semakin sempit sehingga memungkinkan posisi janin kurang optimal hidrosefalus, cairan amniotik (ketuban) yang berlebihan, sehingga bayi kesulitan menempatkan dan menerapkan kepalanya di bawah anencefaly (bayi yang…
Ketika membaca kisah penciptaan manusia di KEJADIAN, betapa Tuhan itu luar biasa ketika menciptakan MANUSIA. Dia menciptakan langit dan bumi serta segala isinya dahulu baru manusia, setelah semuanya siap. Dari kisah di kejadian itu Anda dan saya menyadari betapa Tuhan sudah memikirkan segalanya masak-masak, dan betapa Tuhan menciptakan manusia begitu sempurna. Tidak hanya itu saja…
Ini adalah informasi yang menurut saya sangat berguna bagi anda yang ingin proses persalinannya menjadi proses yang positif, lancar dan menyenangkan. Semoga bermanfaat bagi Anda: 1. Makan makanan berminyak atau berat Melahirkan itu kalau di ibaratkan adalah seperti lari maraton. Start Awal, penting bagi Anda untuk makan amakan ringan dan tetap terhidrasi. Perlu diingat bahwa…