Tidak Bisa Menahan Buang Air Kecil Setelah Melahirkan? Normalkah?
Pengertian Inkontinensia Urin Di beberapa kasus, proses kehamilan dan persalinan terkadang membawa beberapa efek samping, salah satunya adalah inkontinensia urin. Inkontinensia urin adalah kondisi dimana Anda tidak bisa menahan buang air kecil, sehingga Anda dapat “mengompol” sewaktu-waktu. Kondisi ini cukup umum terjadi dan menurut data dari WHO, 200 juta penduduk di dunia mengalami inkontinensia urin,…